Mohon tunggu...
Bambang Herutomo
Bambang Herutomo Mohon Tunggu... Konsultan - Konsultan dan mahasiswa S2 Teologi STT Jaffray Jakarta

Konsultan Pertambangan Batubara dan Mahasiswa S2 Teologi STT Jaffray Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Gereja, Arti, dan Tujuan Menurut Alkitab

23 April 2019   21:09 Diperbarui: 30 Juni 2021   05:30 31315
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gereja Santa Theresia (Sumber: Kompas.com/Gabriella Wijaya)

Jadi, Paulus melukiskan esensi dari Injil di I Korintus 15:1-4, sebagai percaya pada kematian dan kebangkitan Kristus.

Kesimpulan : 

Gereja adalah kumpulan umat yang dipanggil oleh Allah dan telah mempunyai iman kepercayaan bahwa Yesus Kristus adalah Tuhan dan juru selamat manusia satu satunya melalui kematiannya, kebangkitannya.

Tujuan gereja sendiri adalah untuk membentuk persekutuan umat Allah, memuliakan Allah melalui ibadah, mendewasakan umat Allah melalui pengajaran-Nya yang bersumber dari Firman Tuhan dan tugas penginjilan ke seluruh dunia sehingga semakin banyak orang yang terpanggil sebagai umat Allah.

Buku referensi :

1.Moody Handbook of Theologi ditulis oleh Paul Enns

2.Teologi Sistematika Jilid 5 : Doktrin Gereja ditulis oleh Louis Berkhof.

3.Ikhtisar DOGMATIKA ditulis oleh Dr.R.Soedarmo.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun