Mohon tunggu...
Bahrul Ulum
Bahrul Ulum Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - UMM

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Harta Menurut Islam di Dalam Al Quran

23 Januari 2022   18:54 Diperbarui: 23 Januari 2022   19:00 72
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Harta dalam pandangan islam  pada hakikitnya milik Allah. Harta adalah semua kekayaan dibumi dan dibumi meupakan kekuasaan Allah dan manusia hanyalah perantara  untuk memelihara dan mengembangkan isi bumi.

Kepemilikan  oleh manusia bersifat relatif, sebatas untuk melaksankan amanah mengelola dan memanfaatkan sesuai dengan ketentuan-Nya. (Qs. Al hadid:7).Status harta yang dimiliki manusia hanyalah semetara atau titipan dari Allah SWT, kepemilikan harta dapat dilakukan melalui usaha atau pencaharian yang halal.

Fungsi harta dalam syriat islam:

-Menyempurnakan pelaksanaan ibadah

-Meningkatkan keimanan kepada Allah SWT

-Melanjutkan kehidupan dari satu periode ke periode berikutnya

Konsep kepemilikan harta dalam islam

Dalam fiqh muamalah diartikan sebagai kekhususan terhadap pemilik suatu barang untuk bertindak secara bebas bertujuan mengambil manfaatnya selama tidak ada penghalang syar'i, apabila seseorang telah memiliki suatu barang yang sah menurut syar'i maka hukumnya bebas.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun