Mohon tunggu...
gurujiwa NUSANTARA
gurujiwa NUSANTARA Mohon Tunggu... Konsultan - pembawa sebaik baik kabar (gurujiwa508@gmail.com) (Instagram :@gurujiwa) (Twitter : @gurujiwa) (Facebook: @gurujiwa))

"Sebagai Pemanah Waktu kubidik jantung masa lalu dengan kegembiraan meluap dari masa depan sana. Anak panah rasa melewati kecepatan quantum cahaya mimpi" ---Gurujiwa--

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Artikel Utama

Cerpen: Rahasia Mantra Pengusir Enyak, Plek-koto!

25 September 2020   06:19 Diperbarui: 25 September 2020   17:30 319
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Kemah | Photo by Pars Sahin on Unsplash

"Pedoyo gendoyo plek-kotooo...", kuulang mantra aneh itu.

Entah berapa puluh kali. Lalu aku terjatuh, lepas dari terkaman makhluk bengis berupa wanita tua tapi ayu ini.
Lalu ada sinar putih. Byar!

Sinar putih itu terus menyorot ke mukaku, bahkan sekarang ke mataku. Aku tak bisa menghindar lagi.
 Ah...

"Ini Yuga Kak, Yuga ketemu Kak, kakak pembina, Yuga lagi makan serabut kelapa!", suara kawan-kawanku regu kobra, teriak kegirangan, mereka mati-matian mencariku, yang menghilang satu malam, menurut mereka. Padahal perasaanku baru hilang tiga jam saja.

Belum pernah aku, sesenang ini, melihat wajah teman-teman sereguku. Mereka lebih riang lagi bisa menemukan anggota regu yang hilang. Terbukti regu kobra ahli mencari jejak.

Celaka, pasti ini akan jadi guyonan mereka seumur hidupku.
Biarlah, aku pasrah, lalu aku mencoba mengingat - ingat rapal mantra penyelamatku.

Pe doyo doyo doyo.. plek...

Ah, memoriku pendek aku lupa.
Kawan kamu ingat kan?
Tolong bacakan
Buatku
Biar kita selamat saat menjelajah hutan seram

Pedoyo gendoyo... plek...
Apaaa?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun