Mohon tunggu...
Ayu Surahmah
Ayu Surahmah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Always Allah

GAGAL bukan berarti kita berhenti untuk berjuang Dan BERHASIL juga bukan berarti kita berhenti untuk mengejar mimpi yang lebih tinggi lagi.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi: Pengemis Tua

3 Desember 2021   17:17 Diperbarui: 3 Desember 2021   17:43 575
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

PENGEMIS TUA
Karya : Ayu Surahmah

Untuk kamu, pengemis tua
Bekerja sepanjang masa
Mencukupi asupan makan
Tidak peduli dengan lingkungan

Mengangkat gelas putih
Mencoba meminta belas kasih
Menahan rasa perih
Mulut pun ikut berbuih

Kau menyusuri jalanan kota
Menerjang panas merasuk jiwa
Tanpa kau sadari
Tubuhmu mulai tua nan renta

Tegal, 3 Desember 2021

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun