Mohon tunggu...
auraayupermadani
auraayupermadani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Semoga bermanfaat

Apapun yang diniatkan dengan ibadah, maka apapun takkan ada yang si-sia:)

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Masyarakat Madani

4 November 2021   09:29 Diperbarui: 4 November 2021   09:34 122
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

      Sebagaimana yang kita ketahui, bahwa pada dasarnya manusia memiliki kesamaan, yaitu kesamaan kemanusaiaan. Sebagai masyarakat kita bisa mencontoh dari masyarakat madani, karena Masyarakat madani merupakan suatu masyarakat dimana bagian masyarakat yang mempunyai adab dalam membangun, memaknai, dan menjalani kehidupannya.

Ciri-ciri Mayarakat Madani

1.Menjungjung tinggi nilai

Seperti artinya, masyarakat madani didalamnya memiliki sifat yang beradab, dimana masyarakat selalu menjungjung tinggi tinggi nilai dan norma yang ada serta berpegangan dengan pengetahuan, teknologi, dan iman.

2.Mempunyai peradaban yang tinggi

Masyarakat madani membuktikan bahwa mereka adalah masyarakat beradab, dimana mereka mempunyai keyakinan terhadap Tuhan dan memiliki cara bertata krama yang baik sesama manusia.

3.Memprioritaskan kesederajatan serta transparasi

Horizontal atau kesetaraan, masyarakat madani mempunyai pandangan bahwa mereka semuanya itu sama, tidak ada yang mencolok atau tinggi dan sebaliknya. Transparasi atau keterbukaan memiliki arti bahwa mereka menjalani segala kegiatan kehidupan dengan sikap adil, jujur, dan tidak ada yang perlu ditutupi. Menghargai dan menghormati sesama itu adalah sebuah bentuk dari toleransi masyarakat madani.

4.Ruang publik yang bebas

Seperti halnya masyarakat, memang memiliki hak serta kewajiban yang harus dijalani , diamana berhak dalam mengakses penuh dalam bekerjasama, berpolitik, berserikat serta mendapatkan informasi secara luas dan dalam menyampaikan pendapat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun