Mohon tunggu...
Athieqotul JannahAnnainawa
Athieqotul JannahAnnainawa Mohon Tunggu... Dosen - Mahasiswa

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Metode Pendidikan Islam

2 April 2020   07:00 Diperbarui: 2 April 2020   07:10 110
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

A.  pengertian metode pendidikan
      Metode berasal dari 2 kata yakni meta yang memiliki arti melalui dan hodos yang memiliki arti jalan atau cara. Menurut terminologi (istilah) jadi, metode adalah suatu cara yang diciptakan guna untuk mencapai suatu tujuan.
      Pendidikan memiliki arti sebuah usaha yang dilakukan orang dewasa untuk mendewasakan sesorang dengan cara melakukan bimbingan,pembinaan dan arahan sehingga orang tersebut mampu mengembangkan intelektualisasi pada dirinya.
      Pendidikan islam merukan suatu usaha yang dilakukan guna menciptakan muslim-muslim yang memiliki pemikiran intelektual sehingga mereka dapat melaksanakan tugas mereka sebagai khalifah Allah SWT  di muka bumi, baik secara hubungan merekan dengan allah, sesama manusia, ataupun alam. Di dalam islam pendidikan yang dimaksudkan adalah suatu pengetahuan yang didasari kepada al-qur'an dan hadits.
      Metodologi pendidikan islam adalah suatu cara yang dapat ditempuh guna mempermuda suatu tujuan pendidikan islam.
B.  Dasar metode pendidikan islam
       Dasar metode pendidikan islam adalah Al-qur'an dan hadits. Di dalam al-qur'an dan hadits apabila kita cermati maka kita dapat menupakan berbagai macam persoalan-persoalan, metode-metode, ilmu pengetahuan, dan informasi-informasi secara komplit. berikut adalah macam-macam metode pendidikan islam secara agamis, biologis, psikologis dan sosiologis
C. prinsip-prinsip metode pendidikan islam
.    berikut adalah prinsip-prinsip metode pendidikan islam antara lain :
     1. prinsip memberikan suasana kegembiraan
     2. prinsip memberikan layanan dan santunan dengan lemah lembut
D. macam-macam metode pendidikan islam
     Ibnu khaldun, mengungkapkan metode mengajar yang diberi nama dengan metode 3 tahap yakni sabil al ijmal, al syirh wa al-bayan, takhallus. Sedangkan menurut ahli yang kedua yakni nata metode terbagi menjadi 7 macam yakni metode teladan,kisah-kisah, nasihat, pembiasaan,hukum dan ganjaran, ceramah dan metode diskusi.
E. Tujuan metode pendidikan islam
    Metode pendidikan bertujuan untuk proses belajar mengajar dan hasil belajar mengajar ajaran-ajaran islam lebih berdaya guna dan berhasil serta menimbulkan rasa ingin mengamalkan ilmu yang telah mereka dapatkan.

F. Tugas metode pendidikan islam

      Metode pendidikan Islam memiliki tugas utama yakni dengan mengadakan aplikasi perihal prinsip-prinsip psikologis dan paedagogis  guna untuk menjadi suatu hubungan pendidikan yang telah terealisasi melalui penyampaian suatu keterangan dan pengetahuan agar siswa dapat memahami, mengetahui, mengembangkan, menghayati serta meyakini tentang materi yang telah diberikan.
G. Prosedur metode pendidikan Islam

      Prosedur metode pendidikan Islam memiliki langkah-langkah yang ditempuh oleh pendidik sebelum pembuatan metode pendidikan Islam ini dilakukan 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun