Mohon tunggu...
Ashriati Arifin
Ashriati Arifin Mohon Tunggu... Asisten Rumah Tangga - Seorang istri dan seorang ibu dari seorang dara cantik jelita.

Menulis dengan riang gembira

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Lombok, Surga yang Jatuh ke Bumi

18 November 2021   23:26 Diperbarui: 18 November 2021   23:52 181
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Keindahan pulau Lombok, ditambah dengan segala fasilitas yang dimilikinya, serta industri mutiara air tawar yang begitu menawan, seakan bagaikan surga yang jatuh ke bumi. Surga yang bernama Lombok itu akan menjadi kebanggaan masyarakat Indonesia sepanjang masa. 

Mari bersama menjaga Pulau Lombok sebagai warisan alam yang patut dijaga kelestariannya. Menjaga pantai, gunung Rinjani yang begitu memesona, sembalun dengan aneka tanaman buahnya, Gili-Gili dengan potensi wisatanya, serta Mandalika sebagai pusat olahraga dunia. Lombok akan membuat kita bangga di mata dunia, mari kita hidupkan wisata alam di Indonesia aja, yang akan membuat Indonesia semakin kaya akan budaya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun