Mohon tunggu...
Arnold Adoe
Arnold Adoe Mohon Tunggu... Lainnya - Tukang Kayu Setengah Hati

Menikmati Bola, Politik dan Sesekali Wisata

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Teken UU Uighur, Inikah Diplomasi "Kasar" ala Trump Kepada China?

18 Juni 2020   14:56 Diperbarui: 18 Juni 2020   14:55 199
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Donald Trump dan Xi Jinping di Osaka 2019 I Gambar: Skynews

Kedua, ancaman sanksi terhadap pejabat China dapat membuat gerak parapejabat dan pebisnis asal China di AS akan terbatas.

Saking marahnya atas apa yang dilakukan oleh AS, Kementerian Luar Negeri China mengatakan bahwa tindakan itu sebagai tindakan kasar yang mencampuri urusan dalam negeri China.

Pemerintah China akhirnya  mendesak AS untuk segera merubah kebijakannya itu?

Apakah Trump akan merubahnya? Tunggu dulu, posisi tawar apa yang akan diberikan oleh China sebagai pengganti.

Apalagi isu ini juga bermata tajam, karena menentang keras tindakan rasialis yang dilakukan China di Uighur sekaligus menjadi cara Trump untuk menetralisir aksi dalam negeri, sesudah seorang warga kulit hitam meninggal oleh polisi kulit putih dan memicu aksi anti rasialis di seantero negeri.

Saya melihat diplomasi “kasar” yang dimainkan Trump ini akan sering dilakukannya, demi kembali membangun dukungan terhadap dirinya dari dalam maupun luar negeri. Xi Jinping akan terus didesak untuk secara penuh mendukung Trump di Pilpres 2020 mendatang.

Artinya, kita akan terbiasa melihat “kejutan-kejutan” lain yang akan dibuat oleh Trump untuk memastikan aliran dukungan kepadanya menuju Pilpres 2020 terus terjadi, sekali lagi saya menyebutnya dengan  Diplomasi “kasar” ala Trump.

Referensi : 1-2

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun