Mohon tunggu...
Ardhy Prasetio
Ardhy Prasetio Mohon Tunggu... Supir - Mahasiswa

Muh Ardi prasetio, kelas E, jurusan ekonomi syariah

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Jelaskan Perbedaan Ekonomi Kapitalis, Ekonomi Sosialis, dan Ekonomi Islam

15 September 2022   10:10 Diperbarui: 15 September 2022   10:24 172
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Ekonomi kapitalis adalah suatu sistem ekonomi yg di lakukan secara individu yang dimana mereka bebas memiliki harta dan bebas melakukan aktivitas ekonomi dan kapitalis juga bertujuan untuk kemakmuran diri sendiri. Ekonomi kapitalis  dirumuskan oleh Adam smith yang berjudul buku wealf of nations. 

Ekonomi sosialis adalah suatu sistem ekonomi yang dimana harta hanya dimiliki oleh negara dan aktivitas ekonomi hanya boleh dilakukan negara dan dan tujuan ekonomi sosialis adalah untuk kesetaraan penghasilan. Ekonomi sosialis dirumuskan oleh Karl marx yang berjudul buku das kapital. 

Ekonomi Islam adalah suatu sistem ekonomi yang harta tidak di miliki individu atau negara melainkan untuk kesejahteraan bersama dan sistem ekonomi Islam juga bertujuan untuk mencari keberkahan dunia. Sistem ekonomi Islam yang di dasarkan pada ajaran dan nilai nilai Islam yaitu Al-qur'an, As-sunnah, ijma' dan kiyas. Ekonomi Islamgd didasari oleh Al-qur'an dan hadits yang menjadi panutan nabi muhammad salallahu Alaihi wasalam (SAW).

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun