Mohon tunggu...
Mutiara Rizky
Mutiara Rizky Mohon Tunggu... Lainnya - seorang mahasiswi yang sedang menunggu wisuda

Stay health and happy

Selanjutnya

Tutup

Foodie

DouFuNao, Makanan Khas Harbin yang Mirip Salah Satu Makanan di Indonesia

18 April 2021   08:00 Diperbarui: 18 April 2021   08:05 319
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kuliner. Sumber ilustrasi: SHUTTERSTOCK via KOMPAS.com/Rembolle

Harbin adalah Kota yang terletak di Utara China. Harbin adalah Ibukota Provinsi HeiLongJiang dan menjadi kota metropolitan terdingin sedunia. di Harbin juga ada Festival Es tahunan yang dimulai setiap tanggal 20 desember. 

DouFuNao adalah makanan khas harbin yang memiliki kemiripan dengan makanan di Indonesia. DouFuNao sendiri dalam arti Bahasa Inggri memiliki arti "Tofu Brain" kalau di indonesia biasa dikenal dengan kembang tahu. 

Kalau di Indonesia kembang tahu disajikan hangat dan manis, menggunakan kuah dari gula merah yang dicairkan dengan air lalu ditambah daun pandan agar wangi dan juga diberi jahe agar semakin hangat. Kalau di Harbin dan kota lain di China menyajikan kembang tahu dengan kuah yang asin. Kuah yang asin ini berasal dari kaldu daging dan juga diberi campuran jamur kuping atau jamur shitake. Kalau di Beijing disajikan juga dengan potongan cakwe. DouFuNao ini juga menjadi menu sarapan di beberapa kota lain. 

Author : Mutiara Rizky Lesmana, Pemegang Beasiswa Unggulan Kemendikbud RI Prodi D4 Perhotelan Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti 2017

Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun