Mohon tunggu...
anwar lumut
anwar lumut Mohon Tunggu... -

Saya suka membaca apa aja.cita cita ingin menjadi penulis.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

"Teror Topi usang"

9 Desember 2012   03:19 Diperbarui: 24 Juni 2015   19:58 107
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Pengalaman pribadi ini kutulis di buku harianku ketika kudapati nyonya fillis telah meregang nyawa di tangannya sendiri.
15 Maret 1983.Saat itu perang antara jerman dan inggris mengalami titik terang yakni 'Damai'.persyaratan yang diajukan inggris ialah mengembalikan semua relawan medis dan sejarawan mereka yang tak sempat mengungsi ketika perang berkecamuk.Tak salah memang kalau Mr.John sei menaruh perhatian pada sejarawan tersebut.Nyonya Fillis ialah seorang sejarawan muda yang sudah mengantongi beberapa gelar karena kejeniusannya membuka tabir masa lalu.
Adalah topi usang,dengan bentuk kerucut runcing yang ia bawa dari gereja st.gabriel dari jerman.sisa dari penghabisan zaman yang telah lalu tersimpan sebagai misteri di topi usang itu.
"Bagaimana pendapatmu" ujarnya padaku.
"Ya seperti yang kau lihat.topi ini sepertinya dibuat pada abad ke empat belas.Dibuat untuk suatu Organisasi khusus yang ku tak tahu apa itu" ujarku.
"Benar.Tapi jika kau pernah membaca sejarah Penyihir endor kau akan berkata lain"
"Apa!" Hal tersebut membuatku terkejut "maksudmu,topi ini milik penyihir yang menyamar menjadi samuel itu?"
"Tentu.kau tahu alasannya.penjaga makam dan gereja lah yang memberitahuku 'Endor akan sangat marah kau mengambil perhiasannya itu' kata penjaga makam itu,aku hanya geli mendengar perkataannya itu.dia
terlalu percaya tentang takhayul"
"Bukankah kau juga percaya?"
"Jangan bodoh,aku hanya ingin menyampaikan perkataan penjaga makam tua yang malang"
"Maksudmu"
"sehari sebelum kepergianku ia tewas tercekik kabel listrik yang jatuh tepat di atas makam yang ia gali dan ketika ia naik ia tergelincir.berputar diatas kabel listrik yang melilitnya dan ia tewas karena aliran listrik 800 volt yang terbuka diantara selimut kabel."
semua pengalaman yang ia ceritakan padaku sebenarnya cukup aneh dan ganjil.terutama Topi yang dikatakan ialah milik si Endor tua.penyihir yang namanya disebut sebut dalam al-kitab yang menewaskan putra
Saul sang raja.
Malam mencekam lebih dari biasanya.Dirumah tua Mr.john kami seakan diawasi oleh segala bayang disana.aku terlelap setengah sadar ketika nyonya fillis masuk keruang tamu.ia mengenda-endap pergi ke arah perpustakaan Mr.john.ketika melihatku sadar ia langsung terperanjat dan jatuh pingsan.Ia seperti melihat hantu saat itu.aku berusaha membangunkannya dengan menggoyang-goyang tubuhnya.syukur,ia mulai sadar.saat itu juga aku mulai meminta pengakuannya.katanya:
'Iblis..-iblis.aku melihat seorang wanita tua yang berlari kearah sini seperti sesosok iblis.ketika kulihat dirimu kupikir kau adalah dia yang mencoba membunuhku.'
Ungkapannya itu membuatku penasaran.sesaat aku berpikir ada baiknya melihat kedalam perpustakaan itu.setelah cukup mengumpulakan keberanian dan mengatur nafas aku berjalan perlahan ke arah kegelapan pekat di temani sebatang lilin dan nyonya fillis yang berpegangan erat di pundakku.
Didalam sana hanya kegelapan pekat yang kami temui.kalau aku tidak salah diruangan ini nyonya fillis meletakkan Topi sadis itu itu.di gantung seperti pajangan dan bersiap menguak misteri yang ada di dalamnya.suaminya Mr,john tidak marah apabila aku pergi ketempat ini untuk mengambil buku.tapi kali ini bukan buku yang kani cari melainkan Topi.
Topi itu HILANG! Lenyap dan tidak ada tanda-tanda kehidupan yang bersembunyi di ruangan ini.sebab Aku tidur di ruang tamu.dan tempat itulah jalan masuk kami satu-satunya untuk masuk ke ruang perpustakaan ini.
Aku sudah bertanya sungguh sungguh pada nyonya fillis untuk mengingat-ingat ia menaruhnya.Tapi,nyonya Fillis merupakan wanita dengan ingatan yang kuat.tidak mungkin ia lupa meletakkannya.
Setelah keluar ruangan kami hanya bisa meniyimpulkan bahwa Topi itu telah hilang di curi orang.meski sulit bagi kami mempercayainya.mana ada manusia normal yang mencuri Topi usang kumul seperti itu.Kami putuskan untuk membahasnya esok pagi.
Tapi...Esok hari itu ternyata..kabar buruk menghiasi malapetaka topi usang tersebut.NYONYA FILLIS tewas tak terduga setelah kejadian semalam.Mr.John yang mendapat berita duka tersebut bergegas pulang dan jatuh pingsan mendapati sosok yang ia cintai terkapar tak bernyawa di peti mayat.
Kejadian semalam langsung kuceritakan padanya.Ia begitu terpukul mengenai hal itu.aku sempat mendengar ucapan samar-samar dari bibirnya
"Endor...kenapa-kenapa.."Ia sama sekali tak menyangka istrinya membawa benda terkutuk tersebut.ia berkata bahwa Topi itu mengutuk siapa saja yang membawanya dan yang menghinanya.istrinya memang tidak percaya takhayul oleh karena itu ia khawatir akan jatuh korban lagi.kuberitahukan tempat istrinya menaruh Topi sialan itu.dan betapa terkejutnya aku.Topi itu sudah berada di tempatnya semula.dan...
Mr.John berniat mengembalikannya tapi sungguh ironis ia tewas kecelakaan sehabis mengantarnya pulang.ku dengar ia mengenakan topi itu didalam mobil. padahal ia sudah mengembalikannya dan yang anehnya lagi aku tadi ingin mengatakan ketika di perpustakaan itu aku melihat sesosok Wanita Tua yang mengerikan dan kalau mungkin aku tidak Gila Ia nyonya Fillis yang baru tewas.ia berbalik dengan berjalan membungkuk diantar wanita muda nan cantik yang mengenakan Topi usang itu!
Itulah peristiwa aneh yang kudapati oleh topi penyihir yang memakan nyawa.Satu hal yang ingin kusampaikan.kurasa wanita tua yang nyonya fillis ikuti itu ialah calon roh yang kelak di bawa Endor.penyihir wanita yang menyihir pikiran korbannya untuk mencabut nyawanya sendiri...

Selesai...
Kalau pengen cerita detektif komennya yaah kutunggu..

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun