Mohon tunggu...
Purbo Iriantono
Purbo Iriantono Mohon Tunggu... Freelancer - Jalani inspirasi yang berjalan

"Semangat selalu mencari yang paling ideal dan paling mengakar" merupakan hal yang paling krusial dalam jiwa seorang yang selalu merasa kehausan kasih...

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kumbokarno "Seandainya Aku Seekor Monyet"

11 September 2019   09:00 Diperbarui: 11 September 2019   09:08 28
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

 perekat ragaman serat,  yang tak lagi terjerat

lekat dunia pekat, pun pada ketatnya debat   pemburai sesat,

karena Sri Rama  bukanlah Rahwana,

dan kerendahan hati katak  tak terpadankan dengan angkara sang naga!

Seandainya Aku Seekor  Monyet!

Pepohonan kayu, tonggak-ku berkiblat,

kancah 'tuk  berjingkat, melompat dan merambat.

 Pepohonan kayu, 'lingkar hakekat'

Hanya padamu-lah ku  mendekat,  sepakat, dan terlipat.

Seandainya Aku Seekor  Monyet!

Aku adalah  embun pagi,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun