Mohon tunggu...
Anindhitya Sani
Anindhitya Sani Mohon Tunggu... -

Mahasiswi Ilmu Komunikasi (A) 2012- 12730015- UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Pengaruh Gadget Terhadap Kesehatan

25 Desember 2013   07:04 Diperbarui: 24 Juni 2015   03:31 197
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Akhir-akhir ini, siapa sih yang tidak memiliki gadget? Dari handphone hingga tablet. Hampir semua orang memilikinya. Terkadang ada yang memiliki handphone lebih dari satu. Selain itu, di masyarakat sekarang telah merajalela smartphone-smartphone yang canggih. Kelebihannya kita akan mendapatkan informasi dengan mudah karena kecanggihannya itu. Tetapi di sisi lain, gadget yang berkembang sekarang mempunyai sisi negatif. Berikut beberapa dampak negatif penggunaan gadget dari sisi kesehatannya.



  1. Mengganggu penglihatanTerlalu sering kita menatap layar ponsel atau layar laptop membuat mata lelah dan perih. Karena kita terlalu fokus dan akhirnya membuat mata menjadi kering. Jika hal ini diteruskan secara terus menerus, akan berakibat pada mata akan menjadi infeksi.Solusinya dapat dilakukan dengan cara membesarkan font atau ukuran hurufnya. Lalu usahakan dalam penggunaanya di tempat yang cukup cahaya serta durasi minimal 15menit dalam sekali akses. Himbauan untuk anak-anak jangan bermain game di gadget selama lebih dari 30menit.

  2. Mengganggu pendengaran.

Gunakan headphone sesekali saja, dalam volume yang rendah mungkin, dan tidak dalam jangka waktu yang lama. Hampir setiap pengguna ponsel atau tablet tampak mengenakan headphone untuk mendengarkan musik. Namun, ini tidak baik jika terus-menerus dilakukan, apalagi dengan volume yang terlalu besar karena dapat merusak sistem pendengaran.

3. Mengganggu Istirahat

Saat beristirahat ada baiknya ponsel dalam keadaan silent, atau jauhkan dari tempat tidur karena dapat mengganggu waktu beristirahat Anda.

Selain hal di atas, ada baiknya kita mengontrol penggunaan gadget pada anak agar anak mampu bersosialisasi dengan lingkungannya, tidak acuh, peduli dengan sekitarnya, mampu berkomunikasi dengan orang lain, tidak terganggu pola makan dan pola istirahatnya dan juga dapat berkonsentrasi dengan pelajarannya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun