Mohon tunggu...
Neo Amroni
Neo Amroni Mohon Tunggu... Editor - Indonesia

karena melamun mendekati berpikir

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Tumbuhnya Startup Lokal, dengan Kebanggaan Warganya

17 Oktober 2019   08:32 Diperbarui: 17 Oktober 2019   08:33 10
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Tulisan ini dimulai karena kekaguman terhadap sebuah aplikasi ojek on line yang tumbuh di desa saya. Lebih tepatnya desa Ajibarang Banyumas.

Meskipun stratrup ini dimulai dari desa, tetapi sudah sangat membantu warganya. Tentu, diantara persaingan grab dan gojek aplikasi ini tidaklah ada apa-apanya. Tapi anehnya ko mampu bertahan yah? itu yang coba saya bagikan.

1. Pelayanan tidak kalah dengan ojek on line yang sudah ada.

2. Kekompakan driver dan admin.

3. Lokal itu harus didukung warganya, apalagi setelah ada berita bahwa 4 unicorn Indonesia di umumkan milik singapura. dan tidak ada dari 4 unicorn Indonesia yang menyangkal itu. karena kenyataanya sumber dana mereka dari singapura.

Oh ya nama aplikasi yang ada di desa saya itu namanya MINDO, informasi dari facebook mereka. MINDO mulai memperluas wilayah pelayanan, tentu sebagai warga desa. saya sangat bangga.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun