Lihat ke Halaman Asli

yosephine purwandani

karyawan swasta

Bapak Tua Bersepeda Angin

Diperbarui: 3 Mei 2024   12:33

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Sepertinya sebuah perjalanan jauh

Beliau kayuh sepeda itu dengan kekuatan penuh

Warung jajanan pasar pagi itu padat pembeli 

Aku hanya ambil seperlunya, hari ini aku kesiangan siapkan bekalku.

Bekal anak-anak yang utama, aku gampang saja.

Dua macam jajan pasar sepertinya cukup, maka aku segera membayarnya.

Dua buah roti pisang dan satu nasi oseng rempelo ati.

Aku berjalan segera menuju kendaraan

Dan aku menjumpainya tanpa sengaja, 

Aku seperti mengenal wajahnya, maka aku tersenyum

Begitu juga dengan beliau, senyumnya lebar menyapaku.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline