Lihat ke Halaman Asli

SMAN 4 Jakarta Mengikuti Acara School Talk Program Bertemakan Kehutanan

Diperbarui: 29 April 2016   08:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.


Berlokasi di Jakarta Pusat, kunjungan tim School Talk Program kali ini berada di SMA Negeri 4 Jakarta. Tak jauh beda dengan beberapa SMA yang sudah pernah kami kunjungi sebelumnya, di SMAN 4 Jakarta, kami juga disambut dengan antuasiasme dari teman-teman baru kami.

Dimulai setelah ibadah sholat Jumat, acara school talk program kali ini berlangsung di aula SMAN 4 Jakarta. Dihadiri sekitar 100 siswa, school talk program kali ini dipandu langsung oleh Sustainibility Director APRIL Group, Bapak Petrus Gunarso.

Partisipan sesi tanya jawab mendapatkan cinderamata dari APRIL Group

Berlangsung sekitar 3 jam, school talk programm ini diisi dengan pemaparan tentang industri kertas serta kebijakan pengelolaan lahan yang berkelanjutan oleh APRIL Group serta sesi tanya jawab dengan para peserta.

Di akhir periode, pada bulan Juni nanti teman-teman dari SMAN 4 yang juga berpartisipasi dalam lomba paper dan poster rencananya akan diterbangkan ke Pangkalan Kerinci untuk melihat dan berkenalan lebih dekat dengan APRIL Group.

Ingin sekolah kamu dikunjungi oleh tim The Fascinating World of Forestry Indonesia? Kirimkan email data sekolah kamu ke : worldooforestryid@gmail.com

Intip serunya aktivitas kami di media digital :

Id.theforestryeduportal.com

Instagram : worldofforestryid

Twitter : @forestry_id

Facebook : The Fascinating World of Forestry Indonesia

YouTube : The Fascinating World of Forestry Indonesia




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline