Lihat ke Halaman Asli

TJIPTADINATA EFFENDI

TERVERIFIKASI

Kompasianer of the Year 2014

Mbah Google Bukan Malaikat

Diperbarui: 17 Juni 2015   06:21

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Media. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Free-photos

<!-- [if gte mso 9]><xml> </xml><![endif]-->

<!-- [if gte mso 9]><xml> Normal0falsefalsefalseEN-AUX-NONEX-NONE</xml><![endif]--><!-- [if gte mso 9]><xml> </xml><![endif]--><!-- [if gte mso 10]><style> /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-parent:""; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin-top:0cm; mso-para-margin-right:0cm; mso-para-margin-bottom:10.0pt; mso-para-margin-left:0cm; line-height:115%; mso-pagination:widow-orphan; font-size:11.0pt; font-family:"Calibri","sans-serif"; mso-ascii-font-family:Calibri; mso-ascii-theme-font:minor-latin; mso-hansi-font-family:Calibri; mso-hansi-theme-font:minor-latin; mso-fareast-language:EN-US;}</style>

Mbah Google Bukan Malaikat

Sejak ada google, maka peran orang tua ,peran guru  dan peran kakak dirumah ,sudah anjlok secara drastic. Anak anak cukup bertanya kepada si Mbah Google dan disana ada jawabannya. Bahkan termasuk pertanyaan ,yang tak mendapatkan jawaban yang memuaskan dari bu guru atau pak guru disekolah.

Kepiawaian Mbah Google ,juga telah menjadi magnit bagi semua orang. Lintas usia, lintas suku dan lintas agama.serta lintas apapun.

 

Ternyata Bukan Malaikat

Nah,kali ini si Mbah Google ketemu batunya ,karena terpaksa menyampaikan secara resmi permintaan maaf setelah foto Perdana Menteri India, Narendra Modi, muncul dalam pencarian gambar untuk "10 penjahat terbesar".

"Kami meminta maaf karena kebingungan dan kesalahpahaman yang disebabkan oleh hal ini," kata Google dalam pernyataan mereka. "Hasil ini meresahkan kami, dan tidak mencerminkan pendapat Google," kata perusahaan itu dalam penyataan yang mereka sebarkan Rabu (3 Juni) malam

Wajah Perdana Menteri India Disejajarkan Gambar Teroris

Ketika pengguna Web Search,mencari gambar 10 wajah penjahat terbesar dunia, maka wajah Modi muncul di mesin pencari bersama dengan gambar teroris, pembunuh dan diktator.

Wajah lain , yang masuk dalam black list  adalah mantan presiden Amerika George Bush ,pemimpin Libya Muammar Gaddafi.,Menteri Utama Delhi, Arvind Kejriwal, pengacara Ram Jethmalani, buronan dunia bawah tanah Dawood Ibrahim serta aktor Bollywood Sanjay Dutt(sumber : bbc.news)

Warning Bagi Kita Semua

Kejadian ini, kendati tidak ada hubungannya dengan kita, namun setidaknya dapat menjadi alaram bagi semua pengguna web search atau mesin pencari digoogle, karena terbukti, si mbah Google bisa melakukan kesalahan.

Wollongong, 5 Juni, 2015

Tjiptadinata Effendi

 




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline