Lihat ke Halaman Asli

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah di Kabupaten Agam Tahun 2023

Diperbarui: 11 Mei 2024   12:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Kabupaten Agam adalah sebuah kabupaten yang terletak di provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Penamaan kabupaten ini dengan nama kabupaten Agam, didasari oleh Tambo, di mana sebelumnya beberapa nagari yang berada dalam kawasan kabupaten ini sekarang, dahulunya dikenal juga dengan nama Luhak Agam. Pada akhir tahun 2023, jumlah penduduk Agam sebanyak 527.451 jiwa.

Pendapatan Daerah Kabapaten Agam di Tahun 2023

Pemerintah Kabupaten Agam, Sumatera Barat menyampaikan struktur rancangan perubahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2023 sebesar Rp1,49 triliun ke DPRD setempat. APDB yang terdiri dari Pendapatan Asli Daerah sebesar Rp148.328.271.997,76 Dana Transfer sebesar Rp88.340.697.794,19 Lain-lain Pendapatan yang Sah Rp72.448.414.202,00

Target Pendapatan dan Pendapatan Paling Banyak di Kabupaten Agam Tahun 2023

Rencana pendapatan daerah sebesar 1,49 triliun tahun 2023 sedangkan di BPS sebesar Rp2.813.617.781.937,52 yang mana pendapatan tersebut telah melebihi target yang telah di tetapkan di tahun 2023.

Pendapatan yang paling banyak bersumber dari dana berimbang yang mana sebesar Rp1.186.032.204.769,00 dibandingkan sumber pendapatan lainnya.

Belanja Daerah Kabupaten Agam Tahun 2023

Belanja Daerah sebesar Rp1.559.880.451.816,00 yang mana mengalami defisit sebesar Rp92.000.000.000,00. Belanja Daerah ini terdiri dari Anggaran Belanja Operasional sebesar Rp1.194.339.741.314,00 Anggaran Belanja Modal sebesar Rp186.459.508.131,00 Anggaran Belanja Tak Terduga sebesar Rp6.213.685.745,00 Anggaran Belanja Transfer sebesar Rp172.867.516.626,00.

Target Belanja Daerah dan Anggaran Belanja yang paling banyak 

Rencana dari belanja daerah sebesar Rp1.559.880.451.816 yang mana belanja derah ini telah melebihi target dari BPS sebesar Rp2.847.187.665.096,94 Pendapatan yang paling banyak bersumber dari belanja operasional yaitu sebesar Rp1.194.339.741.314,00 dibandingkan sumber pendatan lainnya.

Kritik dan Saran untuk Kabupaten Agam Tahun 2023

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline