Lihat ke Halaman Asli

Yayasan TAIM HINE & YASATU Bekerja Sama demi Pemberdayaan Masyarakat

Diperbarui: 24 Juli 2018   14:23

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Yayasan Taim Hine dan Yayasan Satukan Aksi Tunas Utama (YASATU) akan bekerjasama dalam dalam upaya peningkatan taraf hidup masayarakat baik itu peningkatan Ekonomi maupun Gizi masyarakat. 

Dalam kunjungan Direktur Yayasan Taim Hine Aleta Baun ke Kantor YASATU bertempat di Jl. Banteng No.23 , RT.020, RW .004, Kelurahan Nunleu, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang berdiskusi tentang upaya peningkatan produktifitas pertanian masyarakat dan peningkatan Gizi masyarakat di Propinsi Nusa Tenggara Timur. Dalam diskusi, Direktur LSM YASATU mengatakan sangat senang bisa bekerjasama dengan Yayasan Taim Hine ke depan karena kedua lembaga ini memiliki tujuan yang sama. 

Pada saat yang sama pula Direktur yayasan Taim Hine merasa cukup bangga dengan karya-karya yang sudah dihasilkan oleh LSM YASATU di tengah-tengah masyarakat. 

Ke depan, Yayasan Taim Hine dan YASATU akan bekerjsama dalam meningkatkan lahan pertanian sayur dan buah yang diharapkan dapat membawa perubahan di masyarakat. Disisi lai, membahas juga kendala-kendala yang dihadapi oleh kedua lembaga sehingga kedepan dapat dicarikan solusi secara bersama-sama.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline