Lihat ke Halaman Asli

Steven Saunoah

Mahasiswa Fakultas Filsafat UNWIRA-KUPANG

Hasil Pertandingan 32 Besar Malaysia Master 2023: 9 Wakil Indonesia Lolos 16 Besar

Diperbarui: 24 Mei 2023   17:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber Gambar: Okezone Sports.

JONATAN CHRISTIE COMEBACK DAN MENANG ATAS WAKIL CHINA-TAIPE

Berikut ini adalah hasil 32 besar hari ke-2 Malaysia Master, Rabu, 24 Mei 2023:

Tunggal Putra:

Jonatan Christie (Indonesia) menang 2-1 atas Chi Yu Jen (China-Taipe). Skor: game 1: 16-21, game 2: 21-18 dan game 3: 21-16.

Christian Adinata (Indonesia) menang 2-0 atas Kantaphon Wangcharoen (Thailand). Skor: game 1: 21-16 dan game 2: 21-17.

Ganda Putra:

Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan (Indonesia) menang 2-0 atas Chiu Hsiang Chieh dan Yang Ming-Tse (China-Taipe). Skor: game 1: 21-18 dan game 2: 21-14.

Ganda Campuran:

Rinov Rivaldy dan Pitha Haningtyas Mentari (Indonesia) menang 2-1 atas Chen Tang Jie dan Toh Ee Wei (Malaysia). Skor: game 1: 22-20, game 2: 11-21 dan game 3: 21-15.

Praveen Jordan dan Melati Daeva Oktavianti (Indonesia) menang 2-1 atas Goh Soon Huat dan Lai Shevon Jemie (Malaysia). Skor: game 1: 21-19, game 2: 18-21 dan game 3: 21-12.

Rehan Naufal Kusharjanto dan Lisa Ayu Kusumawati (Indonesia) menang 2-1 atas Mikkel Mikkelsen dan Rikke Soby (Denmark). Skor: game 1: 15-21, game 2: 21-11 dan game 3: 21-14.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline