Lihat ke Halaman Asli

Sri Rahayu

Menyukai literasi

Dua Sisi

Diperbarui: 4 Agustus 2023   11:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com


sisi mana yang harus kupilih?

saat belum sampai namun terlihat fasih

dalam prahara penuh kasih

sejatinya perjalanan bagai menabur benih

 
mampukah aku berdiri diantaranya?

terlihat kaya padahal papa

yang sebenarnya hitam walau tampak putih sempurna

tampak alim tapi berlumur dosa

merasa memiliki yang bukan haknya

menjadi terkenal hanya untuk hal yang tak berguna

akankah aku mampu lari dari ini semua?

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline