Lihat ke Halaman Asli

Deden decor

Admin Digital

Pilihan Bahan Gorden Jaring Fabric sebagai Tirai Sekat Rumah Sakit

Diperbarui: 27 Juli 2022   15:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Home. Sumber ilustrasi: Unsplash

Pada umumnya rumah sakit menggunakan tirai gorden sebagai penyekat ruangan yang fleksible karena memiliki beberapa kelebihan dalam penggunaannya. Hemat ruang dan dapat memberikan efek ruangan nampak luas karena tidak memakan banyak tempat. 

Selain itu penggunaan tirai rumah sakit tidak membuat ruangan terasa sesak meskipun pemasangan bisa mencapai 10 sekat. Karena itulah gorden rumah sakit sudah menjadi hal yang lumrah digunakan di ruang kesehatan.

Pemilihan gorden di rumah sakit tentunya harus memperhatikan beberapa hal untuk keamanan kesehata. Pemilihan bahan yang mudah di bersihkan serta terakreditasi anti noda, anti bakteri yang bisa menghambat penyebaran penyakit. Bahan yang di pilih sebaiknya sudah memiliki sertifikat dan terakreditasi.

Gorden rumah sakit bahan polyester / jaring fabric

Bahan polyester merupakan bahan yang dibuat dengan kombinasi antara ethylene glycol (senyawa kimia) dan asam tereftalat, yang serta di gabungkan dengan polyethylene terephathalate (PET) yang berasal dari minyak bumi. 

Bahan polyester memiliki karakteristik tersendiri yang mana memiliki sifat lembut namun dengan pori - pori yang tidak begitu besar maupun kecil. Sehingga banyak di manfaatkan sebagai bahan untuk memenuhi kebutuhan sandang seperti gorden rumah sakit salah satunya.

Kali ini kita akan membahas lebih dalam mengenai gorden rumah sakit bahan polyester (jaring fabric) yang memiliki spesifikasi sebagai berikut :

  • Berbahan 100% polyester 
  • Memiliki ciri khas jaring yang sudah menyatu pada tirai
  • Merupakan bahan tirai rumah sakit paling lembut dibandingkan pilihan bahan lainnya
  • cocok digunakan di ruang rawat inap
  • bersifat anti bakteri (bersertifikat)

Gorden bahan jaring fabric memang terbilang bahan dengan grade premium karena spesifikasi dari bahannya. Selain itu pemilihan bahan polyester memiliki kekurangan dimana penggunaannya kurang cocok untuk ruangan yang berkaitan dengan noda maupun darah. Hal ini di karenakan bahan yang tidak anti air ataupun noda. 


Pilihlah gorden sesuai dengan kebutuhan anda, setiap bahan mempunyai kelebihan dan kekurangannya masing masing, agar awet sebaiknya lakukan perawatan pada gorden dengan baik. 

Jangan lupa untuk mencucinya karena kalau tidak sering di bersihkan maka virus akan menumpuk dan memungkinan juga untuk menyebarkan virus kepada orang lain.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline