Lihat ke Halaman Asli

Nanda Putra Kusuma

Penulis Mahasiswa Universitas Pamulang

Pengertian Komunikas Data dan Tujuannya

Diperbarui: 13 April 2022   09:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Penulis : Nanda Putra Kusuma_Universitas Pamulang_Teknik Informatika

Komunikasi data, tentu kita pernah mendengar kata ini sebelumnya, tapi taukah anda apa yang dimaksud komunikasi data tersebut? Dan apa sih sebenarnya tujuan dari komunikasi data tersebut? Disini saya akan menjelaskannya

Pengertian Komunikasi Data

Komunikasi data yaitu sebuah proses pengiriman dan penerimaan data yang berasal dari 2 perangkat atau lebih yang terhubung dalam 1 jaringan agar bisa berbagi data. Seperti Laptop, telepon, printer dan alat komunikasi lain yang terhubung dengan jaringan.

Komunikasi data saat ini sudah cukup penting perannya dalam kehidupan bermasyarakat. Karena sering digunakan dalam kehidupan masyarakat sehari-hari seperti misalnya internet, telepon dll.

Tujuan Komunikasi Data

Pada dasarnya Tujuan utama dari komunikasi data yaitu untuk saling menukar informasi antara 2 perantara yang terhubung dalam jaringan. Selain itu apa lagi tujuan dari Komunikasi data? Yaitu :

1. Memungkinkan pengiriman data dalam jumlah besar yang efisien tanpa kesalahan dan ekonomis

2. Memungkinkan Pemakaian sistem komputer dalam jarak yang jauh

3. Dapat mempermudah berbagai kemungkinan pengelolaan dan pengaturan data yang berada dalam sistem komputer

4. Mengurangi waktu untuk pengolahan data

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline