Lihat ke Halaman Asli

Mita

Kerja dari rumah.

Lagu "Jalang" Efek Rumah Kaca

Diperbarui: 14 Februari 2018   16:10

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hiburan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Lagu Jalang dari Efek Rumah Kaca ini sudah ada dari tahun 2007 dalam album pertama mereka.  Perhatikan liriknya, betapa masih relevan di tahun 2018 ini, malahan semakin dimaknai secara harfiah, semakin relevan.

Siapa yang berani bernyanyi,

Nanti akan dikebiri,

Siapa yang berani menari,

Nanti kan dieksekusi,

Karena mereka, paling suci,

Lalu mereka bilang kami jalang,

Karena kami beda misi,

Lalu mereka bilang kami jalang...

Beberapa blog menyimpulkan bahwa lagu ini bercerita tentang jaman Orde Baru di masa Suharto yang sangat mengekang kebebasan. Tapi saya lebih senang memaknainya secara literal alias harfiah. Jaman sekarang gitu loh, semua hal ga boleh! haraammm!!

Astagfirullahaladzhim... Audzubillahimindzalik!




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline