Lihat ke Halaman Asli

Maesa Mae

Sensei

Puisi Akrostik: Sang Pujaan

Diperbarui: 31 Januari 2023   11:57

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Googgle/Genius

SANG PUJAAN

By. Maesa Mae

Siang malam engkau selalu diingat dan dirindu

Alangkah mulia akhlaq Mustofa yang menawan

Nan jauh di surga-Nya yang abadi

Guratan tentangmu mengguncang dunia

Pujaan hati kekasih jiwa

Untuk penyejuk umat terbaik

Jadikan ia tauladan hakiki

Alangkah senangnya hati

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline