Lihat ke Halaman Asli

Lis Andriani

Guru yang peduli pada literasi

Hari Buruh Dijadikan Hari Libur, Seberapa Pentingkah Mereka?

Diperbarui: 1 Mei 2024   19:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hari Buruh Sedunia (Dok. pribadi)

May Day, atau Hari Buruh Sedunia, adalah peringatan global yang diadakan setiap tanggal 1 Mei dan dijadikan sebagai hari libur.

Mengapa mesti  libur? Seberapa penting mereka?

Ikuti ulasan berikut ini!

Selain menjadikan Hari Buruh sebagai hari libur maka ada beberapa hal yang perlu dilakukan untuk menunjukkan dukungan kepada para pekerja,misalnya :

Mengucapkan terima kasih.

Ketika kita  melewati para pekerja yang sedang melakukan perbaikan jalan dan mereka melihat ke arah kita ucapkan terima kasih, minimal tersenyum.

Tunjukkan bahwa kita mendukung apa yang mereka kerjakan dan menghargai kontribusi mereka.

Pekerja adalah tulang punggung ekonomi dan tanpa mereka, banyak sektor industri dan bisnis tidak akan dapat berfungsi dengan efisien.

Peringatan ini memiliki tujuan utama.

Pertama, ia mengakui kontribusi pekerja. Kontribusi ini penting dalam pembangunan dan kemajuan masyarakat.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline