Lihat ke Halaman Asli

Puisi | Mimpiku Buatmu Laut Halmahera

Diperbarui: 17 September 2018   16:44

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pantai Lovra Halmahera Utara ( Foto: Kompasianer/Leonardo TSS)

Mimpiku semalam berlayar di malam saat laut ketiduran

Air legam tiarap damai dalam elus angin tenggara

Sore kita berceloteh tentang ikan di laut kita yang migrasi ke laut Filipin

Semalaman ku gemetar mendekap tiang perahumu yang rapuh

Tak juga ada goropah yang pak tua janjikan,tak juga tongkol Maluku

" Ini cuma anak hiu lepaskan saja..." teriakan nelayan tua disergap hempasan air hujan tiba-tiba

Nelayan tua menatap sisa bintang di langit pudar

"Kita jangan pulang hampa. Laut Halmahera terkadang  diam hilang peduli..."

Nelayan tua mengembus asap rokok yang membuat batuk kronisnya berirama aneh

*

Aku mulai gentar pak tua !

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline