Lihat ke Halaman Asli

lely octa

Travel Blogger - booklover

Bikin Konten Traveling Makin Lancar dengan IndiHome

Diperbarui: 7 Mei 2023   23:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: pexels.com

Siapa nih di sini yang suka traveling?

Aku tuh suka jalan-jalan, nggak hanya disekitar Kota Malang tapi juga luar Kota dannluar Provinsi. Melalui traveling aku belajar banyak hal tentang kehidupan.  bertemu dengan orang-orang baru saat traveling juga menambah pengalamanku 

Serunya Nulis Traveling

Kalau ditanya apa sih serunya nulis traveling, ada beberapa alasan yang aku punya. 

Pertama, saat traveling nggak boleh dilewatkan begitu aja. Makanya aku selalu bikin konten tentang travelinh di blog aku. Dengan menulis pengalaman travelingku di blog aku jadi bisa menyimpan momory selama traveling dan membagikan pengalaman itu kepada orang lain. 

Kedua, aku ingin pembaca ikut merasakan atmosfer dan kesenangan yang aku lalui selama traveling ke tempat-tempat baru. Mereka juga bisa mendapatka informasi harga tiket tempat wisata, ittinerary, transportasi yang bisa digunakan tips dan trik selama traveling dan masih banyak lagi informasi yang bisa ku bagikan. 

Nggak hanya tempat wiaata aku juga kadang menulis tentang kuliner di daerah yang aku kunjungi. Makanan tradisional atau khas suatu daerah, cafe atau tempat nongkrong hits daerah tersebut dan wisata kuliner lainnya. 

Ngonten Lancar Bersama IndiHome

Biasanya kalau aku traveling aku sering mengambil gambar untuk dibagikan di blog. Biasanya langsung nulis sih biar ga lupa hehe. 

Syukurlah sekarang mengupload blog dan gambar lebih mudah karena ada Indihome. Provider Internet dari Telkom Indonesia ini memiliki kelebihan jaringan internetnya yang kuat dan stabil.

Dengan internet provider dari IndiHome, ngeblog jadi lancar.  Biasanya blog yang aku tulis ini disertai dengan foto yang memiliki ukuran besar. Meski begitu upload foto jadi lebih cepat karena menggunakan IndiHome.

Sebelum liburan, aku biasanya juga riset tempat yang dituju. Biar di sana nggak kebingungan cari tempatnya. Juga bisa prepare bakal nginep di mana dan menggunakan transportasi apa selama di sana. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline