Lihat ke Halaman Asli

Yakali Orang Sukses Nyontek? Rugi Dong

Diperbarui: 2 Mei 2024   09:19

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

KELOMPOK 5 XIF6 SMA NEGERI 1 PATI/Dok Pribadi

YAKALI ORANG SUKSES NYONTEK?

Eh kalian tau gak sih teman-teman? Pada era saat ini banyak sekali siswa/i mengerjakan ujian dengan tidak jujur loh. Ketidakjujuran inilah yang menyebabkan masa depan mereka ketergantungan dengan hal-hal yang negatif. Serem gak si kalau dapat menimbulkan hal-hal yang negatif. Mereka itu hanya memandang hasilnya saat ini dan tidak memikirkan dampak hasil yang akan terjadi dikemudian hari. Banyak juga teknologi - teknologi baru seperti AI yang membantu mereka untuk tidak mengedepankan kejujuran dan hanya mementingkan nilai yang baik. Hayo teman - teman semua apakah ada yang menggunakan AI untuk hal yang tidak benar seperti menyontek? Kalau ada, segera dihilangkan ya! Teknologi - teknologi baru yang berkembang diciptakan untuk menimbulkan dampak positif. Bukan untuk merusak kalian dikemudian hari dan menggagalkan rencana sukses kalian!

Mungkin diantara kalian tau banyak sekali faktor yang membuat mereka tidak jujur dalam mengerjakan ujian. Diantara lain, paksaan kehendak dari pihak lain untuk mendapatkan nilai yang sempurna, lingkungan yang mendukung untuk tidak jujur, serta keinginan mandiri untuk menghasilkan nilai yang sempurna sebagai bentuk gengsi.

Masa depan kalian yang diharapkan sukses tidak akan terjadi apabila mengerjakan ujian dengan hasil menyontek loh. Banyak dampak negatif yang akan muncul dan menghancurkan masa depan mereka. Dampak negatif itu diantara lain seperti ;

1. Menjadi ketergantungan

2. Tidak bisa berpikir kritis 

3. Rasa percaya diri terkikis

4. Tidak dipercaya orang lain

5. Munculnya bibit koruptor

Adanya dampak negatif tersebut seharusnya dapat membuat kalian yang ingin menyontek untuk berpikir ulang sebagai bentuk kepedulian masa depan kalian.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline