Lihat ke Halaman Asli

laode odetoni

mahasiswa

Masalah Lingkungan Pertambangan

Diperbarui: 27 Oktober 2019   13:08

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. pribadi

La Ode Toni

Fakultas Teknik Program Studi Pertambangan

Universitas khairun Ternate

Dalam pertambangan selalu berhubungan dengan sumber yang di ambil dan melibatkan lingkungan dari sumbernya yang membuat kerusakan terhadap lingkungan. Masalah tersebut adalah masalah lahan terhadap lingkungannya. Masalah lingkungan dalam pembangunan lahan pertambangan dapat di jelaskan dalam berbagai macam hal seperti :

1. pengembangan dan pemanfaatan energy perlu secara bijaksana baik itu untuk keperluan ekspor maupun penggunaan sendiri di dalam negeri secara strategis dalam jangka panjang. Sebab minyak bumi sumber utama pemakaian energi yang penggunaannya terus meningkat , sedangkan jumlah persediaannya terbatas. Oleh karena itu, perlu adanya pengembangan sumber-sumber energi, lainnya seperti batu bara, tenaga air, tenaga panas bumi, tenaga panas matahari, nuklir dan sebagainya.

2. Pencemaran lingkungan sebagai akibat pengelolaan pertambangan umumnya di sebabkan oleh factor kimia, factor fisik, dan factor biologis.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline