Lihat ke Halaman Asli

Aksi Demo Kenaikan Harga BBM di Kota Kendari

Diperbarui: 17 Juni 2015   18:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Akhir-akhir ini marak terjadi demo di kota kendari akibat menolak kenaikan harga BBM, masyarakat terganggu akibat para pendemo/aktifitas yang memblokade jalan poros anduonohu - wua-wua. Banyak para sopir yang mengeluh akibat akan naiknya harga BBM yang melonjak tinggi dari harga 6500 naik hingga 9500. para aktifis melakukan orasi sambil berjalan kaki menuju kantor DPR untuk mengeluarkan uneg-uneg mereka, pemerintah kota kendari tidak menanggapi usul mereka untuk menstabilkan harga BBM.
Para aktifis tetap berorasi di depan kantor DPR dengan membakar ban bekas dan menahan mobil yang berplat merah, aktifis menagih janji presiden RI joko widodo dengan berorasi di depan kantor DPR kendari selain itu para aktifis juga menolak kebijakan yang di tetapkan oleh jokowi tentang naiknya harga BBM, tak hanya itu para demonstran juga menuntut agar presiden jokowi tidak menaikan harga BBM.
Para aktifis berharap agar para anggota DPR mendukung aksi kenaikan harga BBM dan bersama sama menolak kebijakan presiden jokowi untuk menaikan harga BBM.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline