Lihat ke Halaman Asli

Muhammad Faizal Fathurrohim

Imajinasi dan Inspirasi Harus Ditulis dan Dipublikasikan

Perbedaan Channa Limbata dan Gachua Blue Bengal

Diperbarui: 17 Juli 2022   09:28

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: biggo.id

Limbata merupakan salah satu channa lokal hits yang sudah menembus pasar kontes. Limbata mulai populer dikarenakan identitasnya sebagai lokal pride dan rim tebalnya yang aduhai. Progres pembentukan mental preman channa ini terbilang susah, mengingat tangkapan alam susah beradaptasi dengan kondisi akuarium.

Limbata memiliki beragam jenis warna, ada yang gelap kecoklatan, gelap kebiruan dengan rim kuning, golden limbata (kelas termahal), limbata putih, dan limbata dengan dasar hitam perpaduan sirip biru disertai rim merah tebal.

Para pembeli terkadang seringkali keliru antara membedakan limbata dan gachua. Channa gachua adalah sebutan umum untuk limbata, orang sunda menyebutnya ikan bogo. Akan tetapi ada gachua berbeda dari gachua lokal (limbata), yakni gachua dari India. Gachua ini sering kita sebut blue bengal.

Blue bengal memiliki ciri khas satu dot besar pada dorsal atas. Meskipun ciri lainnya hampir sama dengan limbata, channa ini hanya memiliki rim tipis pada dorsal atas.

Sumber: biggo.id

Gampangkan membedakan antara channa linbata dan channa gachua blue bengal. Jangan salah dalam membeli ya?




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline