Lihat ke Halaman Asli

Ekaa

Digital marketing newbie

Tipe Partisi Lipat

Diperbarui: 30 September 2022   14:43

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

   Setiap ruangan yang ada di rumah, sekolah maupun kantor tentunya memiliki penyekat antara ruangan yang satu dengan yang lainnya. Partisi atau penyekat ruangan yang berfungsi untuk membatasi antara ruangan yang satu dengan yang lain biasanya hanya sekedar dinding. 

   Tetapi seiring banyaknya ide desain ruangan dan properti, partisi ruangan tidak hanya sekedar dinding saja. Banyak macam bentuk, tipe dan warna partisi ruangan. 

   Berikut beberapa tipe partisi lipat sliding atau partisi geser:

  1. Partisi Ruangan Tipe Sorepa

   Partisi ruangan tipe sorepa dengan tampilan yang mewah dan sangat cocok digunakan untuk penyekat ruangan di ballroom hotel, ruang kampus, kantor, restoran atau pun gedung pertemuan. Tipe sorepa memiliki kepunggulan yaitu mampu meredam suara dengan intensitas cukup tinggi.

 

  1. Partisi Ruangan Tipe Samowa

   Selain tipe sorepa ada juga partisi ruangan tipe samowa. Partisi samowa berbeda dengan partisi sorepa, partisi samowa memiliki tingkat peredam suara di bawah partisi sorepa. Partisi samowa cocok dijadikan penyekat ruangan baik untuk tempat ibadah, kampus atau ruang kelas.

samowa-3-768x432-63369cd0fdf1c53972158b92.jpeg

  1. Partisi Ruangan Tipe PVC

   Partisi lipat pvc merupakan partisi ruangan yang bahan bakunya terbuat dari bahan pvc sejenis dengan bahan baku plastik. Dengan pewarnaan yang sesuai dengan kebutuhan ruangan Anda, pintu lipat pvc memberikan kesan simpel. Selain itu partisi lipat pvc juga mudah dalam pengoperasiannya.  

pintu-lipat-pvc-63369d29fdf1c55b5071d072.jpg

  1. Partisi Ruangan Tipe Nice Partition

   Partisi geser tipe nice partition ini sangat fleksibel yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan penyekat ruangan Anda.

Itu dia beberapa tipe partisi yang bisa menjadi inspirasi untuk kantor maupun hunian anda. Semoga bermanfaat:)





BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline