Lihat ke Halaman Asli

Mahasiswa UNTAG Surabaya Melakukan Kegiatan Pelatihan Revitalisasi BUMDES

Diperbarui: 3 Juni 2023   20:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. pribadi

Kalipecabean , 21 Mei  2023, moch. Ramadhan Dewa Andijaya adalah salah satu  mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya dari fakultas Hukum melakukan kegiatan Kuliah Kerja  Nyata (KKN) di Desa Kalipecabean, Candi, Sidoarjo - Jawa Timur . dengan dibimbing oleh dosennya Moh. nor Ali Aziz, S.T,. M.T.

Kebijakan Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, Mahasiswa melaksanakan KKN Non Reguler yang di laksanakan dihari Sabtu dan Minggu selama 6 Minggu. dengan demikian Mahasiswa tetap bisa melaksanakan pengabdian masyarakat walaupun kegiatan setiap hari bekerja. Memberikan kesempatan bagi mahasiswa pekerja melaksanakan KKN di area Surabaya - Sidoarjo.Dalam kegiatan KKN ini Dewa melakukan kegiatan antara lain :
"Kegiatan Apa saja yang saudara lakukan" Ujar Wartawan detik News
"Kegiatan yang kami lakukan yaitu Sosialisasi dan pelatihan kepada perangkat Bumdes" Ujar Dewa
"Sosialisasi dan pendampingan apa yang saudara laksanakan" Ujar Wartawan detik News
"Kami melakukan Sosialisasi dan pendampingan Aplikasi PayFazz yang sangat berguna untuk perangkat Bumdes, dikarenakan hingga saat ini perangkat Bumdes kesusahan untuk melakukan pembayaran pay-ment" Ujar Dewa 

Dok. pribadi

Dalam pelaksanaan kegiatan ini mendapat tanggapan dari masyarakat setempat dan mendapat dukungan yang antusias dari warga, sebagaimana yang dikatakan oleh ketua Bumdes nya bahwa kegiatan KKN mahasiswa UNTAG Surabaya ini sangat bermanfaat bagi warganya.

#KitaUntagSurabaya
#UntukIndonesia
#UntagSurabayaKeren
#EcoKampus
#KampusKompeten




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline