Lihat ke Halaman Asli

Personality Development Manfaat dan Contohnya

Diperbarui: 26 April 2024   00:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Personality Development adalah proses dimana seseorang mengalami perubahan baik itu dalam karakter, perilaku dan sikap dengan seiiring berjalannya waktu. Proses ini melibatkan berbagai faktor, termasuk pengalaman hidup, lingkungan sosial, genetika, dan faktor internal lainnya.

Personality Development juga merupakan proses di mana seseorang berusaha meningkatkan pengetahuan, skill, dan pengalaman untuk mencapai tujuannya.

Singkatnya, Personality Development adalah metode dan perencanaan yang dibuat agar kamu dapat melacak progres dan fokus meraih personal development goal yang diinginkan.

Manfaat personality development:

Melalui pengembangan kepribadian atau personality development kamu dapat memperoleh berbagai manfaat diantaranya yaitu sebagai berikut.

1. Memahami diri sendiri 

Dengan memahami diri sendiri, seseorang dapat lebih sadar akan kekuatan, kelemahan, nilai-nilai, dan keinginan pribadi mereka. Ini membantu dalam membuat keputusan yang lebih baik dan memahami bagaimana perilaku dan emosi mereka memengaruhi hubungan dan situasi di sekitarnya.

2. Percaya diri

Percaya diri adalah hal penting dalam hidup. Seseorang yang memiliki percaya diri baik akan lebih mudah untuk melakukan berbagai hal.

Dengan mengembangkan diri, seseorang dapat melihat versi terbaik dari diri sendiri sehingga menimbulkan rasa percaya diri.

3. Meningkatkan pencapaian tujuan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline