Lihat ke Halaman Asli

ARIF ROHMAN SALEH

TERVERIFIKASI

SSM

Google Classroom: Cara Membagikan Tugas Pertanyaan untuk Beberapa Kelas Sekaligus

Diperbarui: 13 Agustus 2021   13:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: Chuck Underwood on pixabay.com

Pembelajaran berbasis internet masih menjadi andalan di masa pandemi Covid-19 yang tak kunjung usai.

Bahkan, kapan pandemi ini akan berakhir? Masih tanda tanya dan diperkirakan berlangsung beberapa tahun ke depan. Harapannya, semoga segera teratasi.

Kondisi ini jelas meletakkan situasi adaptif (menyesuaikan diri dengan keadaan) sendi-sendi kehidupan termasuk dunia pendidikan.

Google Classroom turut andil dalam pembelajaran berbasis internet. Menyediakan menu "Forum", "Tugas Kelas", "Anggota", dan "Nilai" untuk menjembatani proses pembelajaran jarak jauh antara guru dan siswa.

Dibutuhkan kemampuan penguasaan dan memanfaatkan "menu" maupun fitur "sub menu" bagi guru untuk memberikan layanan pembelajaran berbantu Google Classroom. Termasuk bagaimana cara membagikan tugas pertanyaan  untuk beberapa kelas sekaligus.

Dengan menguasai fitur yang ada di Google Classroom, membantu guru lebih optimal mengelola kelas online.

Terpenting, dengan sekali pengaturan, maka tugas pertanyaan yang diberikan guru kepada siswa dalam beberapa kelas berbeda dapat dilakukan secara efektif dan efisien.

Berikut cara membagikan tugas berupa pertanyaan kepada siswa di beberapa kelas berbeda dalam sekaligus:

Pertama, Buka Classroom yang Sudah Dibuat.

Kedua, Klik atau Masuk ke Satu Kelas (lihat panah merah).

Sumber: screenshot/classroom.google.com

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline