Lihat ke Halaman Asli

Angie

Mahasiswi di Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti

Ilmu-ilmu Service Restaurant atau Hotel

Diperbarui: 26 Juni 2022   20:15

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lyfe. Sumber ilustrasi: FREEPIK/8photo

A. Waiter's Friend

  1. Ballpoint
    • Untuk mencatat selama jam operasional berjalan
    • Mencatat captain order
    • Tanda tangan bill
    • Mencatat log book, form, dan report
    • Dapat dipinjamkan ke tamu yang membutuhkan
  2. Matches
    • Menyalakan candle di table 
    • Menyalakan sterno 
    • Menyalakan flambee stove
    • Meminjamkan ke tamu yang membutuhkan
    • Menyalakan cigarette tamu
  3. Block notes
    • Mencatat orderan tamu
    • Mencatat guest comment
    • Mencatat request tamu
    • Emergency captain order
  4. Wine opener
    • Membuka shield bottle wine 
    • Membuka kaleng minuman seperti kaleng ginger ale, kaleng soda water
    • Membuka tutup wine yang terbuat dari kayu
  5. Service napkin
    • Membantu waiter/ss mengantarkan plate panas
    • Membantu dalam proses pouring ice water
    • Membantu dalam crumbling down
    • Nilai tambah grooming seorang waiter/ss

B. How To Polishing

  • Prepare item yang akan di polish (chinaware, silverware, glassware)
  • Prepare hot water 
  • Prepare glass cloth dan service napkin
  • Prepare tray (2 round tray)

C. Methode of polishing

  1. Silverware : 
    • Siapkan glass cloth pada tangan kiri kemudian masukkan cuttleries ke dalam hot water. 
    • Lalu polish dengan menggunakan tangan kanan.
    • Setelah selesai dorong dengan ujung ibu jari tanpa menyentuh bagian badan dari cuttleries tersebut guna menghindari finger mark.
  2. Chinaware :
    • Siapkan glass cloth pada tangan kiri kemudian masukkan plate ke dalam hote water.
    • Lalu polish dengan menggunakan tangan kana dengan teknik memutar keseluruhan plate
  3. Glassware :
    • Siapkan glass cloth pada tangan kiri kemudian uapkan glass pada hot water
    • Lalu polish dengan tangan kanan
    • Untuk dalam gelas yang tidak dapat digapai dengan tangan dapat menggunakan alat bantu seperti dinner knife guna mengelap keseluruhan bagian gelasnya

D. How To Carrying

  1. Plate
    • Gunakan teknik memegang piring di tangan kiri dan usahakan tangan kanan bebas dari apapun. Jika ingin membawa piring lebih dari satu gunakan teknik meletekkan piring diatas tangan kiri 
  2. Glass
    • Membawa gelas dapat menggunakan tangan atau tray. Hal yang harus diperhatikan adalah :
    • Tangan
      • Usahakan tangan tidak berkeringat dan bersih
      • Gelas yang dapat digunakan adalah gelas yang memiliki kaki
      • Gunakan tangan kiri terlebih dahulu untuk membawa 8 pcs gelas dan sisa 2 pcs gelas menggunakan tangan kanan. 
      • Caranya : selipkan kaki gelas dengan posisi terbalik. Jari telunjuk dan tengah. Jari kelingking dan manis. Jari tengah dan manis posisi dibawah gelas sebelumnya guna untuk mengunci. Ibu jari dan telunjuk dengan posisi dibawah gelas sebelumnya guna untuk mengunci. Jari tengah dan manis. Usahakan selalu dibawah gelas terakhir fungsinya untuk mengunci gelas. Hati-hati dalam melakukan teknik ini.
    • Tray
      • Siapkan tray yang bersih dan antislip
      • Letakkan tangan dengan posisi terbuka dibawah tray dengan posisi tangan ditengah
      • Posisikan tangan disamping dengan posisi siku-siku dan jangan menempel di badan
      • Gelas pertama letakkan ditengah tray guna sebagai penyeimbang
      • Kemudian ambil gelas yang lainnya susun dengan rapi dan seimbang
      • Catatan : gelas tinggi selalu ditempatkan dibelakang dekat dengan badan kemudian gelas yang pendek boleh diletakkan di depan. 
  3. Tray
    • Bawa tray dengan posisi tangan disamping dengan posisi siku-siku dan jangan menempel badan.
    • Letakkan tangan dengan posisi terbuka dibawah tray dengan posisi ditengah-tengah
    • Tray hanya digunakan untuk membawa gelas, condiment dan tea/coffee cup & saucer, tidak digunakan untuk membawa piring

E. How To Handling

  1. Plate : bisa digunakan dengan kedua tangan (kanan 2, kiri 1), ibu jari tidak boleh masuk ke bagian dalam plate
  2. Glass : unstem glass dipegang bagian bawah gelas, stem glass dipegang bagian kaki gelas
  3. Cuttleries : dengan memeang bagian tepi pegangan cuttleries



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline