Lihat ke Halaman Asli

Aminuddin

Jurnalis purna

Ngabuburit Jalan, Shalat Maghrib Jangan Lupa Tunaikan

Diperbarui: 9 April 2022   15:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ngabuburit. Foto: kagama. co

Oleh aminuddin

Ngabuburit Jalan, Shalat Maghrib Jangan Lupa Tunaikan

Oleh aminuddin

TAK ada yang salah dengan ngabuburit. Selagi ini tidak sampai mengganggu dan mengurangi nilai ibadah puasa kita silakan saja. 

Apalagi saat ini banyak tempat nga buburit yang keren. Mulai dari pantai, tempat bersejarah, pusat perbelanjaan hingga teman dan pusat kota. 

Yang terpenting ada waktu luang dan terjadwal. Entah satu atau dua kali dalam seminggu. 

Atau baru akan ngabuburit menjelang akhir Ramadhan. 

Bagi anak-anak ngabuburit merupakan kegiatan mengusir rasa jenuh dan bosan sekolah serta di rumah. 

Dengan ngabuburit mengunjungi taman dan pantai misalnya, hati mereka terhibur. 

Jenuh dan bosan terobati. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline