Lihat ke Halaman Asli

Ahsanuddin SPd

Seorang guru di MTsN 2 Jombang, PP Darul 'Ulum Rejoso Peterongan Jombang

Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB)

Diperbarui: 25 Januari 2021   09:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: fisikazone.com

Gerak Lurus Berubah Beraturan (GLBB)

Gerak lurus berubah beraturan (GLBB) adalah gerak benda pada lintasan lurus dengan kecepatan yang berubah secara teratur tiap detik.

Persamaan matematis untuk GLBB adalah sebagai berikut:

Vt = Vo + at

Vt2 = Vo2 + 2as

S = Vot + at2

Dengan :

S = jarak (m)

Vo = kecepatan awal (mula-mula) (m/s)

Vt = kecepatan akhir (m/s)

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline