Lihat ke Halaman Asli

Afkar Muhamad

Mahasiswa

Jalan Rusak Biaya Service Membengkak

Diperbarui: 10 Januari 2023   14:34

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Google Maps

Sejak pertengahan tahun 2022 kemarin jalan berlubang yang berada di Jl.Kaliabang tengah Bekasi Utara tepatnya didepan Vila Mas Garden menjadi masalah bagi pengguna jalan raya. Pasalnya jalan ini merupakan jalan besar yang menghubungkan Babelan ke daerah Bekasi Kota. Yang dimana jalan ini biasa digunakan untuk masyarakat Bekasi Utara/ daerah Babelan untuk pergi/pulang kerja.

Terlebih jalan ini terbilang jalan yang lurus, sehingga banyak pengendara yang terpancing untuk ngebut dijalan ini. alhasil banyak pengendara yang ngerem mendadak ada juga pengendara yang merelakan shockbreakernya untuk menghantam jalan berlubang tersebut. 

Warga sekitarpun turut mengeluh dengan adanya jalan berlubang seperti ini, "Paling bahaya sih buat pengendara motor, kalau lagi malem suka gak keliatan jalan rusak itu, soalnya penerangan disekitar juga kurang, apalagi saat hujan. semoga sih cepet diperbaiki oleh pemerintah ataupun pihak yang terkait," Dzikra (19).

Sampai Saat ini Selasa, 10 Januari 2023 belum ada proses perbaikan oleh pemerintah ataupun pihak terkait.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline