Lihat ke Halaman Asli

Syamsurial Sad

Dibuat dengan sebenarnya sesuai ktp

Dibabat Rublev, Alcaraz Gagal Pertahankan Gelar Madrid

Diperbarui: 2 Mei 2024   17:20

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dibabat Andrey Rublev(sumber foto : tennis.com), Carlos Alcaraz(sumber foto : marca.com) gagal pertahankan gelar madrid open.

Petenis non bendera asal Rusia Andrey Rublev(7) melaju ke perempat final Madrid Open 2024 setelah di R16 sukses menyingkirkan unggulan dua dan juara bertahan petenis spanyol Carlos Alcaraz.

Andrey Rublev yg bertarung bak mobil diesel kalah dulu set pertama dg skor 4-6, setelah mesinnya panas Rublev menghentikan perlawanan Alcaraz dg skor akhir 46, 63, 62.

Setelah di set pertama alcaraz membreak satu servisnya, rublev membalas dg satu servis break di set kedua dan dua break servis di set ketiga.

Kemenangan ini membawa Rublev menyamakan skor head to headnya menjadi imbang 1-1, setelah sebelumnya di penyisihan grup Nitto ATP Finals 2023, Rublev dikalahkan alcaraz dg skor 57 dan 26.

Diawal perjalanannya di ATP 2024,
Rublev bermain stabil dg mencapai tiga QF di :

Australia Terbuka, dimana ia kalah dari Sinner dg skor 46, 67(5), 36.

Rotterdam, kalah dari A de Minaur rubber set 67(5), 64, 36.

Qatar Terbuka,  kalah dari Jakub Mensik straight set 67)6) dan 46.

Rublev mencapai SF pertamanya di Kejuaraan Dubai, dimana ia kalah menyakutkan karena harus walk over dari Alexander Bublik diujung set ketiga pada skor 76(4), 67(5), dan 56.

Pada empat turnamen berikutnya statistiknya menurun dg hanya mencapai tiga R32 dan satu R64 seperti uraian berikut :

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline