Lihat ke Halaman Asli

KKN Untag Surabaya, Produktif dengan Kopi Kemasan dan Konveksi Sablon dari Pemuda Kampung Sememi Jaya

Diperbarui: 29 Juni 2021   22:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Produk Kopi Kemasan "SAMEN Coffe" di Kampung Sememi Jaya Gang 1, Surabaya

Dimasa saat ini persebaran virus Covid 19 di Indonesia sangat bertumbuh pesat dalam kurun waktu 1 tahun lebih. Dampak dari peseberan virus Covid 19 ini mengakibat beberapa wilayah di Indonesia mengalami penurunan perekonomian masyarakat. Salah satunya di Kampung Sememi Jaya Gang 1.

Dikampung Sememi Jaya Gang 1 ada beberapa warga yang menajalan kegiatan usaha kecil seperti, konveksi sablon dan pembuatan kopi. Namun dimasa pandemic ini beberapa kegiatan usaha kecil yang ada Kampung Sememi Jaya Gang 1 ini mengalami penurunan pembeli. Sehingga kegiatan ekonomi mereka pun menurun.

Kepemilikan atas usaha usaha kecil tersebut adalah Konveksi Sablon Kaos dan Produksi Kopi milik Mas Budiman. Selaku Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya yang akan mengadakan Kegiatan Pengabdian Masyarakat atau Kuliah Kerja Nyata (KKN) akan membantu dalam pemulihan kondisi ekonomi usaha usaha kecil yang berada di Kampung Sememi Jaya Gang 1, Kelurahan Sememi, Kecamatan Benowo, Kota Surabaya.

Proses Pemasangan Stiker untuk Kopi Kemasan "SAMEN Coffee"

Dalam masa pandemik ini Mas Budiman Selaku pihak yang memiliki usaha Konveksi Sablon dan Produksi Kopi "SAMEN" mengaku mengalami penurun kondisi ekonomi yang cukup signifikan. Jangkauan relasi mulai menurun dan jarang sekali menerima orderan langsung datang ketempat usahanya.

Penjahitan Baju untuk ke tahap Proses Sablon "SUNSCREEN Sablon" Mas Budiman

Upaya dan solusi yang dapat dijadikan bahan guna memenuhi kebutuhan pemulihan ekonomi untuk usaha Konveksi Sablon Kaos "SUNSCREEN SABLON" dan Kopi Kemasan "SAMEN" Mas Budiman dengan Pemasaran Online.

Dalam upaya pemasaran media sosial dibutuhkan pembuatan akun seperti Instagram, Facebook dan Whatsapp Business selain itu akun Marketplace juga dibutuhkan seperti Shoppe. Hal tersebut diharapkan dapat menjangkau pelayanan secara meluas didunia online yang dapat menarik pembeli untuk menambah orderan dari usaha Mas Budiman.

Akun Shopee "SAMEN Coffee"

Akun Instagram "SAMEN Coffee"

Akun Shopee "SUNSCREEN Sablon"

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline