Mohon tunggu...
Aliva Rosdiana
Aliva Rosdiana Mohon Tunggu... Penulis - edupreneur

Sebagai seorang edupreneur, saya harus mengasah diri dengan meningkatkan kualitas diri agar menjadi seorang yang memberikan manfaat dalam dunia pendidikan dan kewirausahaan.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Bullying Online Kalangan Teman Sejawat

16 Juli 2019   03:10 Diperbarui: 16 Juli 2019   03:30 88
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Sebaliknya, menegur dengan disaksikan teman sejawat akan membuatnya puas. Inilah yang disebut, bullying via online. Kuatnya jari-jari didukung dengan kuatnya kekuasaan. 

Dalam hal ini bukan perkara mana yang benar dan mana yang salah, namun sudah memasuki ranah masalah personal. Maka, siap tidak siap kita harus siap menghadapi dampak kemajuan teknologi yang sangat mampu merusak jaringan sosial dan merusak hubungan personal. Setiap kemajuan pasti ada dampak positif dan negatif. Hanya saja hal itu akhirnya membuat orang menghalalkan cara mencari kesempatan, menjatuhkan seseorang, atau hanya sekadar mencari dan memberi informasi tanpa ada niat negatif. Allahu A'lam bishawab.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun