Mohon tunggu...
Alifatul Haniah
Alifatul Haniah Mohon Tunggu... Lainnya - Halo saya mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia di Universitas Indraprasta PGRI

Setiap hari aku berpikir bagaimana agar terus hidup. Tapi aku lupa bahwa hidup itu sendiri adalah berpikir. ~ Alifa ~

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Melepas Kepala

22 Mei 2023   11:47 Diperbarui: 22 Mei 2023   12:11 118
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Melepas Kepala

Oleh: Alifatul Haniah

Pada jalan menuju pulang, ku temui banyak manusia berlalu lalang

Di jalanan, di halte, stasiun, bahkan menyelinap  dalam pikiran

Keluar menemui banyak orang tidak membuatku tenang

Malah membuatku pusing kepayang

Interaksi dengan banyak orang menguras separuh tenaga

Meguras sebagian emosi yang tertunda

Senyumku yang hanya setipis tisu lalu terseduh peluh yang lelah

Bukan aku tak ramah, hanya saja sedikit terengah-engah

Berangkat berdesak-desak

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun