Mohon tunggu...
Alia Presilia
Alia Presilia Mohon Tunggu... Freelancer - Freelance Writer

Passionate about writing, curious about everything.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Bukan Madu Biasa, 6 Manfaat Clover Honey untuk Kesehatan Hingga Kecantikan

22 Februari 2021   20:15 Diperbarui: 22 Februari 2021   20:43 442
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: unsplash.com/@starvingartistfoodphotography

Dengan begitu, tubuh jadi tidak akan mudah terserang penyakit. Clover honey sangat pas dikonsumsi saat pagi hari sebelum kamu memulai aktivitas.

3. Mampu mengobati penyakit asam lambung

Sumber: pexels.com/@sora-shimazaki
Sumber: pexels.com/@sora-shimazaki

Clover honey memiliki kandungan enzim dan asam amino yang dapat mengurangi radang pada lambung. Selain itu, madu ini juga dapat memberantas Helicobacter pylori yaitu bakteri yang menyebabkan asam lambung.

Sistem pencernaan juga akan lancar karena kandungan gula yang ada pada clover honey berfungsi sebagai prebiotik yang dapat membantu menyembuhkan gangguan pencernaan.

4. Mampu menyembuhkan luka lebih cepat

Sumber: unsplash.com/@diana_pole
Sumber: unsplash.com/@diana_pole

Dilansir dari Journal PubMed, clover honey memiliki kandungan antibakteri yang efektif dapat menyembuhkan luka lebih cepat dibanding jenis madu lainnya. 

Selain itu, kandungan zat besi, vitamin C, dan kalium yang ada dalam clover honey juga mampu membantu mempercepat penyembuhan luka dan menumbuhkan sel kulit baru.

5. Mampu mencegah penyakit kronis

Sumber: pixabay.com/user:Pexels
Sumber: pixabay.com/user:Pexels

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun