Mohon tunggu...
Alia Winaryo
Alia Winaryo Mohon Tunggu... Editor - I love make up

Make up enthusiast who likes to share many things.

Selanjutnya

Tutup

Beauty

Cara Menggunakan Eyeshadow untuk Pemula dengan Mata Belo

28 September 2021   15:41 Diperbarui: 28 September 2021   15:43 738
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto - Pinterest - TZK

Cara menggunakan eyeshadow memang agak tricky. Semakin sering menggunakannya, maka semakin jago juga si pengguna di dalam mencampurkan warna-warnanya.

Eyeshadow adalah komponen makeup yang memberikan rona pada kelopak mata untuk meningkatkan pesona mata.

Cara Menggunakan Eyeshadow untuk Mata Belo

Bagi kamu yang baru mau belajar menggunakan eyeshadow dan memiliki mata belo, tak perlu khawatir. Pada dasarnya mata belo lebih mudah dirias oleh eyeshadow, karena memiliki lipatan mata yang jelas.
 
Namun, sebagai pemula, kamu bisa memulai dengan eyeshadow 2 warna natural, berikut caranya:

  • Aplikasikan primer di seluruh permukaan kelopak mata agar eyeshadow bisa bertahan lama
  • Aplikasikan warna natural terang dengan brush bulat secukupnya
  • Aplikasikan warna natural gelap dengan brush kecil secukupnya
  • Blend kedua warna tersebut dengan brush lain hingga merata 

Demikianlah cara menggunakan eyeshadow untuk mata belo yang mudah untuk dilakukan para pemula. Selamat mencoba! 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Beauty Selengkapnya
Lihat Beauty Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun