Mohon tunggu...
Dwi Alfiyatul Maulinah
Dwi Alfiyatul Maulinah Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 2019 (190402080004)

Sedang berproses 🌹

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Goresan Luka

19 Oktober 2020   11:35 Diperbarui: 19 Oktober 2020   13:34 82
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar.dwialfiyatulmaulinah

Air mengalir membasahi pipi, menggores serpihan hati yang murni

Kegelapan hadir laksana malam, gelap gulita tanpa cahaya

Remuknya hati ditikam, dihancurkan, oleh keadaan

Menodai kesucian diri

Aku dihancurkan oleh harapan, aku dibutakan oleh keadaan

Keadaan yang merenggut seluruh jiwaku

Aku dilempar kejurang kesengsaraan, menangis, merintih

Tapi ia seolah tak peduli, ia seolah tak tau, dan ia seolah tak mendengar jeritanku

Kini yang tersisa hanya kekecewaan, kepedihan dan penderitaan tak berujung

Adakah seseorang yang peduli? Berikan sedikit kebahagiaan untuk hati yang hampir mati ini

Berikan sedikit ketulusan, dan kemurnian hati agar hati ini kembali bersemi

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun