Mohon tunggu...
Akbar Pitopang
Akbar Pitopang Mohon Tunggu... Guru - Berbagi Bukan Menggurui

Mengulik sisi lain dunia pendidikan Indonesia 📖 Omnibus: Cinta Indonesia Setengah 2013 Jelajah Negeri Sendiri 2014 | Best Teacher 2022 Best In Specific Interest Nominee 2023 | Ketua Bank Sampah Sekolah | Teknisi ANBK | Penggerak KomBel

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Bakal Terjadi Transfer Aset Bila Resesi 2023, Bisakah Dijadikan Peluang?

13 November 2022   01:10 Diperbarui: 28 November 2022   12:34 1001
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi ekosistem pembayaran digital. (Dok WAWE via Kompas.com)

Pasalnya, karena uang itu akan selalu mengalir ke aset yang dinilai baik dan memberikan impact yang baik pula terhadap aset yang kita ambil.

Contoh konkret adalah properti dan beberapa aset potensial lainnya akan terkoreksi dan dengan kata lain akan mengalami drop atau harganya turun dan percayalah itu pasti terulang.

So, kalau memang beneran terjadi krisis maka bersiaplah untuk membeli aset potensial yang terkoreksi yang berasal dari orang yang tidak siap menghadapi resesi ini.

Orang yang tadi sudah menjual asetnya sebenarnya akan kehilangan uangnya karena prinsip uangnya akan berpindah ke orang yang siap tadi.

Ilustrasi perpindahan kepemilikan aset properti. (www.shutterstock.com via Kompas.com)
Ilustrasi perpindahan kepemilikan aset properti. (www.shutterstock.com via Kompas.com)

Menurut kamu, kalau memang terjadi krisis maka aset apa yang sebaiknya dibeli?

Kalau bagi penulis sendiri menilai aset potensial yang akan berpindah tangan adalah aset properti.

Ini sudah penulis alami sendiri semasa pandemi yang gambarannya akan mirip dengan suasana resesi.

Dimana aset properti harganya terkoreksi dan menimbulkan banyak orang yang pada awalnya hanya menjadikan aset properti sebagai investasi kemudian menjualnya kepada orang yang memang membutuhkan aset properti dan telah menyiapkan budgeting jauh-jauh hari.

Lalu, sebuah hal yang sangat perlu disiapkan adalah dana cash untuk melakukan proses transaksi.

resesi ekonomi yang mengancam dunia pada tahun 2023 maka siapkan cash money untuk mengatasi transfer aset (Sumber: Forbes/Getty Image via Kompas.com)
resesi ekonomi yang mengancam dunia pada tahun 2023 maka siapkan cash money untuk mengatasi transfer aset (Sumber: Forbes/Getty Image via Kompas.com)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun