Mohon tunggu...
Ahonk bae
Ahonk bae Mohon Tunggu... Freelancer - Menulis Untuk Perdaban

Membaca, Bertanya & Menulis

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Sedekah Tanpa Harta Ternyata Bisa

30 Januari 2021   02:16 Diperbarui: 30 Januari 2021   03:10 302
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sedekah tanpa harta adalah hal sederhana yang dapat dilakukan kapanpun. 

Sejatinya, bersedekah atas dasar niat yang tulus tidak selalu uang. Tetapi sedekah tanpa harta, memiliki pahala yang tetap mengalir. Hati ikhlas bersedekah ibarat tangan kanan memberi, tangan kiri tidak mengetahuinya. 

Sedekah tanpa harta sebagai bentuk kemudahan dari Sang Pencipta dalam melakukan ibadah. Banyak segala macam sedekah yang tidak melibatkan harta. Karena harta bukan menjadi tolak ukur dalam melakukan suatu kebajikan. Bersedekah tanpa harta tetapi bernilai seimbang bahkan lebih. Apakah itu?

Rasulullah Saw. bersabda, "Sesungguhnya setiap (bacaan) tasbih adalah sedekah, setiap (bacaan) takbir adalah sedekah, setiap (bacaan) tahmid adalah sedekah, dan setiap (bacaan) tahlil adalah sedekah." (HR. Al-Bukhari)

Tasbih = Subhanallah

Takbir = Allahu Akbar

Tahmid = Alhamdulillah

Tahlil = Laaillahaillallah

Sudah jelas bahwa sedekah memang sangat mudah untuk dilakukan. Sang Pencipta tidak akan membebankan sesuatu kepada suatu kaum, melainkan dari batas kemampuan tersebut. 

Itulah hal yang dijanjikan oleh Sang Pencipta kepada umatnya. Kebajikan tidak hanya materi, tetapi rohani pun bisa dilakukan. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun