Mohon tunggu...
Ahmad Rijal muttaqin
Ahmad Rijal muttaqin Mohon Tunggu... Asisten Rumah Tangga - Ahmad Rijal Muttaqin 191410022

Mahasiswa uin smh banten

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Yukk Mari Kita Mengenal Obligasi Syariah

27 Desember 2021   23:02 Diperbarui: 27 Desember 2021   23:09 146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Ekonomi syariah merupakan ilmu ekomnomi  yang berlandasan alquran dan hadist munculnya pemikiran ekonomi yang berlebel syariah sendiri di khususkan bukan untuk umat muslin saja tapi untuk seluruh masyarakat dunia , seperti halnya nabi di turunkan ke dunia ini sebagai rahmatan lil' alamin yakni rahmat bagi semesta alam, tidak hanya untuk umat islam tadak hanya untuk manusia tapi untuk seluruh alam dan isinya. 

Ekonomi islam sendiri bertujan bukan untuk menyaingi sistem ekonomi konvensional maupun sistem sistem yang sudah ada, akan tetapi untuk memperbaiki apa yang salah di sistem konvensional karna banyak sekali di sistem itu yang bertentanga dari syariah seperti mempunyai perinsip mencari kauntungan seuntung-untungnya dengan mengabaikan kerugian orang lain, sedangkan di islam sendiri saling menjatuhkan sesama muslim itu tidak boleh

Di artikel ini saya akan menjelaskan sedikit tentang obligasi syariah atau yang sering kita kenal dengan sebutan sukuk, obligasi yang telah menyandang gelar syariah tentunya berarti semua sistem yang mengaturnya sesuai syariat islam dan tidak bertentangan dengan itu. 


Definisi obligasi syariah "sukuk"

Obligasi syariah atau sukuk adalah sebuah surat berharga jangka panjang yang sesuai prinsip syariah kemudian di keluarkan kepada emiten kepada pemegang obligasi syariah di wajibkan kepada emiten untuk membayar pendapatan kepada pemegang obligasi syariah, berupa bagi hasil,  margin, fee serta mambayar kembali dana obligasi setika sudah jatuh tempo atau pada waktu yang di tentukan. 

Kemudian ada akad dalam obligasi syariah

*sukuk istisna, sukuk istisna merupakan surat berharga yang berisi akad pembiayaan dengan menggunaksn akad istisna

*sukuk murabahah, merupakan surat berharga yang berisi akad pembiayaan yang menggunakan akad murabaha, sukuk ini di perdagangkan di pasae.

*sukuk salam, surat berharga yang berisi akad pembiayaan menggunakan akad salam

*sukuk ijarah, yaitu surat berharga pembiayaan yang menggunakan akad ijarah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun